Rabu, 09 November 2011

Suku Baduy Dalam | Banten


Tradition Of Baduy Tribe

 
Suku Baduy adalah salah satu suku yang masih mempertahankan kebudayaanya dan tidak terpengaruh oleh budaya lain sampai saat ini. Meskipun perkampungannya berada tidak terlalu jauh dari Ibu Kota Indonesia yaitu Jakarta yang memiliki ukuran kehidupan paling moderen ditanah air, namun masyarakat Baduy masih memiliki adat istiadat yang kuat mempertahankan tradisi hidup sederhana tanpa harus mengikuti dan menggunakan perlengkapan modern seperti yang ada di perkotaan seperti
kendaraan bermotor, televisi, radio sekolah dan lain-lain sebagainya. sehingga menjadikan suku ini salah satu suku yang paling unik di Indonesia.


Suku baduy sendiri terbagi menjadi 2 kelompk yang berbeda yaitu suku baduy dalam dan suku baduy luar dimana suku baduy luar sudah sedikit menerima budaya luar dan lebih mendekatkan diri dengan masyarakat suku moderen lainya.
 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar